We All Need Some (Musical) Drama In London

“Lo nggak mau nonton drama musikal macem Wicked gitu, Nu?” Saya nggak kepikiran untuk memasukkan drama musikal ke dalam agenda saya selama di London, sampai teman saya Putri, yang waktu itu sedang melanjutkan sekolah hukumnya di sana, berkata demikian. Saya hanya menuliskan must-see-places-in-London seperti Buckingham Palace, Big Ben, dan Parliament House, waktu saya menyusun itinerary…

The Magical World of Harry Potter

“Knight to H-3!”. Dialog yang diucapkan oleh Ron Weasley itu yang pertama kali teringat oleh saya ketika saya menjejakkan kaki di depan museum The Making of Harry Potter. Di depan museum terpajang bidak catur ukuran raksasa yang digunakan dalam syuting film bertema penyihir paling terkenal di abad 21 ini. Wajar kalau saya sebut paling terkenal.…